Contoh Soal Materi tentang Kerjasama Ekonomi Internasional Pilihan Ganda
Pilihlah jawaban yang paling tepat!1. Suatu negara dikatakan melakukan kerja sama ekonomi internasional jika ... .
a. suatu negara menguasai perekonomian negara lain
b. suatu negara menguasai perekonomian negara lain
c. suatu negara melakukan hubungan dengan negara lain
d. suatu negara mau menerima perbedaan-perbedaan di bidang ekonomi negara lain
2. Untuk membantu meringankan penderitaan negara-negara yang ditimpa bahaya kelaparan akibat perang dan bencana alam merupakan tugas dari ...
a. IMF
b. WTO
c. FAO
d. IBRD
3. Organisasi OPEC didirikan atas dasar ... .
a. perbedaan ilmu pengetahuan dan teknologi
b. persamaan kondisi geografis suatu negara
c. persamaan sumber daya alam
d. persamaan ideologi
4. Salah satu tujuan didirikannya International Monetary und (IM ) adalah ... .
a. membantu negara anggota yang kesulitan ekonomi
b. mengurangi atau menghilangkan bea tarif yang menghambat perdagangan
c. menghindarkan persaingan untuk membiayai program pembangunan, terutama bagi negara-negara berkembang
d. memberikan sumbangan untuk membiayai program pembangunan, terutama bagi negara-negara berkembang
5. Berikut ini yang menjadi alasan pembubaran CGI adalah ... .
a. Belanda telah mengkritik kebijakan pelaksanaan KB
b. CGI melanggar hak asasi di Indonesia
c. CGI berubah fungsi menjadi forum politik negara-negara donor
d. meningkatnya nilai impor bangsa Indonesia
6. Berikut ini pernyataan yang benar tentang lembaga kerja sama Uni Eropa, yaitu ... .
a. Uni Eropa merupakan organisasi kerja sama internasional yang terbatas pada bidang perdagangan
b. Uni Eropa merupakan lembaga kerja sama ekonomi antara negara-negara Eropa yang tidak termasuk MEE
c. Uni Eropa merupakan lembaga kerja sama regional di bidang ekonomi dan politik negara Eropa
d. Uni Eropa merupakan lembaga kerja sama internasional di bidang pangan dan politik
7. Lembaga kerja sama internasional yang memberikan bantuan untuk para pengusaha adalah ... .
a. IBRD
b. ILO
c. UNDP
d. IFC
8. Salah satu manfaat kerja sama internasional adalah... .
a. meratakan hasil dalam negeri
b. mencukupi kebutuhan dalam negeri
c. menumbuhkan industri dalam negeri
d. meningkatkan teknologi antarbangsa
9. Berikut ini bentuk-bentuk kegiatan ILO, kecuali ... .
a. memberikan pendidikan bagi para pekerja
b. mengatur pertukaran tenaga kerja antarnegara
c. menjalin kerja sama dengan pengusaha dan organisasi pekerja
d. memperjuangkan standar yang lebih baik bagi pekerja
10. Berikut ini merupakan bentuk kerja sama ekonomi antarnegara, kecuali ...
a. perdagangan antarnegara
b. Penyelenggaraan dan penerimaan jasa atau penanaman modal
c. pinjam meminjam modal antarnegara
d. menerima de isa berupa uang asing
11. Berikut ini lembaga kerja sama antarnegara yang diikuti oleh Indonesia yaitu... .
a. IMF
b. CGI
c. APEC
d. EU
12. Contoh kerja sama Indonesia dengan Singapura di bidang ekonomi adalah...
a. tukar menukar pelajar
b. kesepakatan dibentuknya kawasan ekonomi khusus
c. merealisasikan free trade arrangement
d. pinjam meminjam teknologi
13. Tujuan pemerintah membatasi barang-barang impor adalah ... .
a. meningkatkan konsumsi masyarakat
b. menurunkan produksi dalam negeri
c. menurunkan hasil produksi dalam negeri
d. meningkatkan jumlah produksi dalam negeri
14. Suatu hubungan kerja sama ekonomi dapat dihentikan apabila ... .
a. semakin banyak pengangguran
b. penerimaan de isa menurun
c. kesepahaman semakin sulit dicapai
d. menurunnya tingkat kesejahteran masyarakat
15. Lembaga kerja sama APEC mempunyai tujuan bahwa wilayahnya dapat menjadi... .
a. pusat perdagangan internasional
b. pusat penjualan produksi dalam negeri
c. kawasan perdagangan bebas
d. kawasan industri manufaktur
16. Salah satu dampak kerja sama ekonomi adalah meningkatkan produkti itas negara. Peningkatan produkti itas ini dapat mengurangi ... .
a. pengangguran
b. pendapatan negara
c. devisa
d. pinjaman
17. Suatu pinjaman disebut pinjaman lunak jika ... .
a. jumlah pinjaman sedikit, bunga rendah
b. masa pembayaran jangka panjang, bunga rendah
c. masa pembayaran jangka pendek, bunga tinggi
d. masa pembayaran jangka pendek, bunga tinggi
18. Agar Indonesia mampu bersaing dengan produk-produk luar negeri, maka Indonesia sebaiknya ....
a. menambah berbagai jenis produk
b. meningkatkan penggunaan tenaga kerja
c. menambah modal
d. meningkatkan kualitas barang
19. Meningkatkan perekonomian negara-negara di bidang keuangan, perdagangan, perindustrian, pertambangan, perbankan, pertanian, jasa, dan pembangunan pada umumnya merupakan ... .
a. arti kerja sama antarnegara
b. arti kerja sama internasional
c. bentuk perdagangan antarnegara
d. tujuan kerja sama antarnegara
20. Kerja sama ekonomi antarnegara dimanfaatkan Indonesia sebagai tempat ... .
a. promosi untuk menarik in estor asing
b. untuk meminjam uang sebanyak-banyaknya
c. untuk memperkenalkan produk-produk luar negeri
d. untuk meningkatkan pemanfaatan ahli-ahli luar negeri
21. Salah satu faktor yang menyebabkan munculnya kerja sama internasional adalah . . . .
a. kejenuhan pasar karena banyaknya produk yang dihasilkan
b. meluapnya produk di pasar internasional
c. mengantisipasi globalisasi
d. adanya pesaing baru terhadap barang produksi
22. Kerja sama beberapa negara dalam satu kawasan disebut kerja sama . . . .
a. internasional
b. bilateral
c. regional
d. kelompok produsen
23. Badan kerja sama ekonomi antarnegara yang ingin membantu pembangunan ekonomi dan sosial di negara-negara anggotanya serta masyarakat Islam adalah . . . .
a. Colombo Plan
b. IBRD
c. ASEAN
d. IDB
24. APEC merupakan organisasi negara-negara di kawasan . . . .
a. Asia
b. Eropa
c. Amerika Latin
d. Asia Pasifik
25. Peran organisas ekonomi antarnegara bagi pertumbuhan ekonomi Indonesia adalah . . . .
a. meningkatkan neraca perdagangan luar negeri
b. mendirikan pusat promosi perdagangan, investasi, dan pariwisata
c. meningkatkan kerja sama dan saling membantu untuk kepentingan suatu negara
d. menciptakan kestabilan ekonomi dan memajukan perekonomian
26. Di bawah ini adalah dampak positif dari kerja sama internasional yaitu . . . .
a. terjadinya kerja sama internasional di bidang budaya
b. munculnya persaingan tidak sehat
c. ancaman perang semakin tinggi
d. kuantitas dan kualitas barang yang diperdagangkan semakin turun
27. Negara berkembang mempunyai pengaruh besar terhadap negara maju, antara lain sebagai sumber . . . .
a. tenaga ahli
b. bahan baku
c. modal
d. pinjaman
28. Tujuan kerja sama ekonomi antarnegara antara lain untuk meningkatkan . . . .
a. pertumbuhan di satu negara
b. suku bunga dalam negeri
c. pendapatan negara-negara di dunia
d. penanaman modal dalam negeri
29. Badan ekonomi internasional yang bertugas memberi sumbangan untuk program-program pembangunan, terutama bagi negara-negara berkembang adalah . . . .
a. WTO
b. GATT
c. IMF
d. UNDP
30. Dampak negatif kerja sama ekonomi adalah . . . .
a. perluasan penggunaan teknologi
b. menurunnya produksi dalam negeri
c. adanya ketergantungan terhadap bantuan
d. pengenalan sumber daya baru
31. Kerja sama di bidang ekonomi yang terjalin antara suatu negara dengan negara lain disebut ....
a. motif ekonomi
b. tindakan ekonomi
c. perdagangan bebas
d. kerja sama ekonomi internasional
32. Berikut bukan tujuan kerja sama ekonomi internasional, yaitu ....
a. menguasai ekonomi dunia
b. memajukan ekonomi negara
c. memberantas kemiskinan
d. mensejahterakan masyarakat suatu negara
33. Bentuk kegiatan kerja sama ekonomi internasional, yaitu ....
a. perebutan kekuasaan ekonomi
b. pertukaran budaya tradisional
c. perang saudara
d. kegiatan ekspor dan impor
34. Tujuan diberlakukannya kerja sama ekonomi internasional, yaitu ....
a. memperkecil kerugian
b. memperbesar laba
c. mestabilkan arus kas
d. meningkatkan produktivitas produksi dalam negeri
35. Bentuk kerja sama internasional, yaitu kerja sama ....
a. divisional, regional, multilateral, dan bilateral
b. transional, divisional, multilateral, dan bilateral
c. bilateral, multilateral, regional, dan internasional
d. internasional, multilateral, divisional, dan regional
36. Organisasi kerja sama Masyarakat Ekonomi Eropa (MEE) merupakan salah satu contoh bentuk kerja sama ....
a. internasional
b. multirateral
c. regional
d. bilateral
37. Kerja sama ekonomi yang dilakukan antara dua negara disebut bentuk kerja sama ....
a. internasional
b. multirateral
c. regional
d. bilateral
38. ASEAN didirikan pada ....
a. 8 Agustus 1967
b. 8 Oktober 1967
c. 8 Agustus 1968
d. 17 Agustus 1968
39. Kerja sama ekonomi antara negara-negara yang berada dalam suatu kawasan tertentu disebut kerja sama ....
a. antarregional
b. regional
c. internasional
d. multirateral
40. Negara yang tidak bergabung dalam OPEC, yaitu ....
a. Saudi Arabia
b. Amerika Serikat
c. Iran
d. Irak
41. Berikut bukan tujuan didirikan OPEC, yaitu ....
a. memenuhi kebutuhan minyak dunia
b. menentukan jumlah produksi minyak dunia
c. mendorong kerja sama di antara negara penghasil minyak
d. menghindari persaingan di antara negara penghasil minyak
42. OPEC kepanjangan dari ....
a. Organization of Pacta Economic Countries
b. Organization of Petroleum Economic Countries
c. Organization of Petroleum Exporting Countries
d. Organization of Petroleum Exporting Coorporation
43. Bentuk kerja sama regional yang ada di kawasan Asia Tenggara, yaitu ....
a. ASEAN
b. AFTA
c. NAFTA
d. OPEC
44. Organisasi yang memberikan bantuan kepada pemerintah Indonesia sebagai pengganti IGGI, yaitu ....
a. ILO
b. CGI
c. IDA
d. IMF
45. Organisasi pengganti GATT, yaitu ....
a. WTO
b. OPEC
c. ASEAN
d. APEC
46. Tujuan dibentuknya ASEAN, yaitu ....
a. mengadakan kerja sama penggunaan nuklir
b. memajukan pertumbuhan ekonomi antar negara-negara ASEAN
c. kerja sama di bidang pertahanan dan keamanan
d. kerja sama di bidang angkatan bersenjata
47. Perhatikanlah tabel berikut.
Negara-negara yang termasuk anggota ASEAN, ditunjukkan oleh nomor ....
a. I dan II
b. I dan III
c. II dan III
d. II dan IV
48. Berikut bukan prinsip perdagangan dalam WTO, yaitu ....
a. perlakuan yang sama terhadap semua mitra dagang
b. national treatment
c. transparancy
d. protected
49. Pendirian APEC bertujuan meningkatkan kerja sama ekonomi di kawasan ....
a. Asia Tenggara
b. Asia Timur
c. Asia Pasifik
d. Asia Selatan
50. Bank dunia (world bank) disebut juga ….
a. European Economic Community (EEC)
b. International Bank for Recontruction and Development (IBRD)
c. World Trade Organization (WTO)
d. International Monetary Fund (IMF)
51. Yang tidak termasuk tujuan kerja sama ekonomi antarnegara adalah ….
a. meningkatkan ekonomi negara
b. mengurangi kemiskinan
c. meningkatkan kecerdasan bangsa
d. menguasai ekonomi dunia
52. Kerja sama ekonomi yang dilakukan oleh dua negara merupakan kerja sama ….
a. bilateral
b. internasional
c. regional
d. multilateral
53. MEE merupakan kerja sama ekonomi ….
a. bilateral
b. internasional
c. regional
d. multilateral
54. Hubungan Indonesia dengan negaranegara MEE termasuk kerja sama .…
a. internasional
b. regional
c. antar regional
d. bilateral
55. Organisasi negara-negara yang berada dalam naungan PBB antara lain adalah.…
a. ASEAN
b. ILO
c. APEC
c. MEE
56. Apabila suatu negara mengalami krisis ekonomi serta defisit neraca pembayarannya dapat minta bantuan kepada lembaga ….
a. OPEC
b. ILO
c. IMF
d. MEE
57. ASEAN didirikan oleh negara-negara sebagai berikut, kecuali .…
a. Indonesia
b. Filipina
c. Thailand
d. Kuwait
58. OPEC didirikan dengan tujuan ….
a. mengalahkan negara maju
b. menunjang modal perminyakan di Irak
c. mengatur perdagangan minyak dunia
d. menunjang pembangunan negara berkembang
59. Tujuan utama didirikannya UNIDO adalah pembangunan ….
a. industri negara berkembang
b. pangan dan obat-obatan
c. proyek negara berkembang
d. perbaikan tingkat upah
60. MEE didirikan untuk mewujudkan ….
a. perdagangan bebas dunia
b. perdagangan bebas negara Eropa
c. perdagangan bebas negara Asia Pasifik
d. perdagangan bebas negara Asia dan Eropa
61. Indonesia ikut bergabung dalam IBRD pada tahun ….
a. 1950
b. 1952
c. 1953
d. 1954
62. Organisasi ekonomi internasional di bawah ini yang tidak berada di bawah naungan PBB adalah ….
a. WTO
b. APEC
c. IBRD
d. IMF
63. Organisasi keuangan internasional yang memberikan bantuan kepada pihak swasta negara berkembang adalah ….
a. IMF
b. IDA
c. IBRD
d. IFC
64. Organisasi yang berusaha untuk mewujudkan perdagangan bebas dunia adalah ….
a. WTO
b. OPEC
c. ILO
d. IBRD
65. Organisasi yang bergerak di bidang perburuhan adalah .…
a. WTO
b. OPEC
c. ILO
d. IBRD
66. Salah satu cara pengendalian harga minyak oleh OPEC adalah :
a. Menetapkan jatah produksi
b. Menurunkan jumlah produksi negara-negara anggota
c. Menaikkan dan menurunkan harga
d. Menyamakan jumlah produksi negara-negara anggota
67. Badan PBB yang mengurusi pembiayaan program-program pembangunan bagi negara-negara berkembang adalah :
a. International Monetary Fund (IMF)
b. Asian Development Bank (ADB)
c. Islamic Development Bank (IBD)
d. United Nations Development Program (UNDP)
68. Bentuk kerja sama internasional bisa hanya satu bidang saja atau berbagai bidang. Salah satu organisasi kerja sama di berbagai bidang adalah :
a. United Nations Development Program (UNDP)
b. World Trade Organization (WTO)
c. Organization of Petrol Exporting Countries (OPEC)
d. Asia Pasific Economic Corporation (APEC)
69. Bank Dunia atau World Bank semula bernama :
a. United Nations Development Program (UNDP)
b. International Bank for Reconstruction and Debelopment (IBRD)
c. Asian Development Bank (ADB)
d. International Monetary Fund (IMF)
70. Perdagangan bebas seperti yang digagas dan dipraktekkan oleh WTO :
a. Sangat menguntungkan perekonomian Indonesia
b. Merugikan perekonomian Indonesia
c. Tidak berdampak apapun terhadap perekonomian Indonesia
d. Menguntungkan semua negara anggotanya
71. Badan atau organisasi kerja sama ekonomi antarnegara di bawah ini yang termasuk regional adalah ... .
a. OPEC
b. APEC
c. GATT
d. IFC
72. Badan atau organisasi kerja sama ekonomi antarnegara di bawah ini yang termasuk internasional di bawah PBB adalah ... .
a. UNDP
b. OPEC
c. CGI
d. NAFTA
73. Badan atau organisasi internasional di bawah ini yang tidak bernaung di bawah PBB adalah ... .
a. IMF
b. FAO
c. ILO
d. CGI
74. Salah satu tujuan dari AFTA adalah ... .
a. menjadikan Indonesia sebagai negara terkuat di ASEAN
b. memperluas kerja sama di bidang politik dan militer
c. meningkatkan daya saing ASEAN di bidang ekonomi
d. meningkatkan kepariwisataan di negara ASEAN
75. Organisasi atau badan internasional yang tujuannya memberikan pinjaman kepada pengusaha-pengusaha swasta dan membantu investasi ke negara sedang berkembang adalah ... .
a. IMF
b. IFC
c. IDA
d. CGI
76. Salah satu tujuan dari OPEC adalah ... .
a. menghindari persaingan antarnegara pengekspor minyak
b. meningkatkan volume produksi minyak bumi
c. menguasai perdagangan minyak dunia
d. meningkatkan ekspor minyak bumi
77. Organisasi atau badan internasional yang bertujuan untuk membantu memperbaiki neraca pembayaran suatu negara yang tidak seimbang adalah ... .
a. ILO
b. IGGI
c. IFC
d. IMF
78. Organisasi atau badan internasional yang programnya menitikberatkan pada upaya mengurangi kemiskinan, memberantas buta huruf, dan menciptakan lapangan kerja adalah ... .
a. IBRD
b. UNCTAD
c. UNDP
d. UNINDO
79. Organisasi negara-negara dan lembaga-lembaga keuangan internasional untuk
membantu Indonesia adalah ... .
a. IMF
b. IFC
c. CGI
d. AFTA
80. AFTA beranggotakan negara-negara ... .
a. Asia
b. ASEAN
c. Afrika
d. Amerika
81. Berikut ini yang termasuk bukti keberhasilan Orde Baru adalah . . . .
a. peristiwa Tanjung Priok
b. peristiwa Malari
c. swasembada pangan
d. pemberlakuan daerah operasi militer
82. Berikut faktor yang mendorong lahirnya gerakan reformasi tahun 1998, kecuali . . . .
a. kasus korupsi
b. krisis multidimensi
c. program transmigrasi
d. meningkatnya kesadaran politik rakyat
83. Salah satu kelemahan pada masa Orde Baru adalah . . . .
a. kesejahteraan meningkat
b. kestabilan politik dalam negeri
c. terwujudnya swasembada pangan
d. sulitnya penegakan supremasi hukum
84. Penandatanganan Deklarasi Bangkok menandai berdirinya organisasi . . . .
a. APEC
b. OPEC
c. ASEAN
d. PBB
85. Bentuk partisipasi Indonesia dalam menjaga perdamaian dunia adalah . . . .
a. menjadi anggota Dewan Keamanan PBB
b. mengirimkan Pasukan Garuda di negara konflik
c. melakukan latihan bersama dengan tentara negara lain
d. mendorong terjadinya gencatan senjata di negara konflik
86. Diana tidak memiliki kepedulian atas kemiskinan di sekitar tempat tinggalnya. Hal ini diakibatkan pengaruh globalisasi yang merasuki jiwanya. Dalam hal ini Diana bersikap . . . .
a. materialistis
b. individualistis
c. konsumerisme
d. westernisasi
87. Alasan yang mendorong kerja sama ekonomi antarnegara adalah . . . .
a. manusia sebagai makhluk sosial
b. manusia sebagai makhluk ekonomi
c. potensi sumber daya tiap negara berbeda
d. tingkat perkembangan negara yang berbeda
88. Keikutsertaan Indonesia dalam kerja sama ekonomi antarnegara adalah . . . .
a. menghindari kemiskinan
b. meningkatkan ekspor impor
c. menguasai perekonomian negara lain
d. memperoleh bantuan penuh dalam bidang ekonomi
89. Salah satu tujuan pendirian Bank Dunia adalah . . . .
a. meningkatkan produktivitas negara berkembang
b. memberikan bantuan modal kepada sektor swasta
c. membantu pendanaan pembangunan negara anggota
d. menjamin investasi modal langsung negara berkembang
90. Dampak negatif atas pemberian pinjaman dari ADB untuk pelaksanaan pembangunan di Indonesia adalah . . . .
a. mengenal sumber ekonomi baru
b. memperluas lapangan kerja baru
c. timbul ketergantungan terhadap bantuan
d. terjadinya keterpurukan perekonomian dalam negeri
Contoh Soal tentang Kerjasama Ekonomi Internasional Uraian Essay
Kerjakan soal-soal berikut!1. Apakah tujuan dibentuknya OPEC
2. Sebutkan faktor perbedaan yang dapat mendorong kerja sama ekonomi antarnegara
3. Jelaskan dampak kerja sama ekonomi antarnegara dalam perekonomian Indonesia
4. Indonesia merupakan salah satu negara pemrakarsa ASEAN, Sebutkan peran Indonesia di dalam ASEAN
5. Mengapa persamaan ideologi dapat melatarbelakangi kerja sama antarnegara? Berikan contohnya.
6. Mengapa Indonesia melakukan kerja sama ekonomi dengan negara lain
7. Apakah yang menyebabkan Indoensia menghentikan pinjaman dari IMF
8. Menurut kalian, apa yang harus dilakukan pemerintah agar kerja sama ekonomi dengan negara lain dapat terjalin dengan baik
9. Sebutkan badan kerja sama ekonomi internasional yang diikuti oleh Indonesia Bagaimanakah pengaruhnya dengan bangsa Indonesia
10. Apakah untuk memajukan perekonomian, Indonesia harus selalu bekerja sama dengan negara lain?
11. Sebutkan tujuan dari kerja sama ASEAN!
12. Jelaskan faktor-faktor yang mendorong terjadinya kerja sama ekonomi!
13. Jelaskan secara singkat tentang IDB!
14. Mengapa suatu negara melakukan kerja sama ekonomi dengan negara lain?
15. Sebutkan dampak kerja sama bagi suatu negara!
16. Apakah yang dimaksud kerja sama internasional?
17. Uraikan tujuan dilakukannya kerja sama internasional?
18. Mengapa setiap negara di dunia melakukan kerja sama internasional?
19. Uraikan tujuan pendirian ASEAN.
20. Uraikan bentuk-bentuk kerja sama internasional.
21. IGGI atau CGI memiliki peranan yang sangat penting dalam membantu pembangunan di Indonesia. Uraikan tujuan dibentuknya IGGI.
22. Tuliskan negara-negara pendiri ASEAN.
23. Apa yang kamu ketahui tentang AFTA?
24. Apa yang kamu ketahui tentang APEC?
25. Sebutkan minimal tiga dampak positif dan tiga dampak negatif kerja sama ekonomi internasional terhadap perekonomian Indonesia.
26. Apakah yang dimaksud dengan kerja sama ekonomi internasional?
27. Mengapa suatu negara melakukan kerja sama ekonomi internasional!
28. Apa saja manfaat yang diperoleh Indonesia dengan ikut melakukan kerja sama ekonomi internasional?
29. Sebutkan tiga contoh organisasi kerja sama ekonomi internasional yang bersifat regional!
30. Sebutkan tiga contoh organisasi kerja sama ekonomi internasional yang berada di bawah naungan PBB!
31. Siapa wakil dari Indonesia yang ikut mendirikan ASEAN?
32. Mengapa Indonesia meminjam dana dari IMF?
33. Apakah yang dimaksud dengan neraca pembayaran?
34. Apakah yang dimaksud dengan neraca pembayaran surplus?
35. Jelaskan bahwa adanya perdagangan internasional mendorong adanya spesialisasi!
36. Apakah keuntungan bagi beberapa negara yang menyelenggarakan perdagangan bebas ?
37. Masalah apa yang mungkin terjadi pada negara kita jika melaksanakan perdagangan bebas dengan luar negeri ?
38. Menurut pendapatmu, apa yang sebaiknya dipersiapkan negara kita dalam rangka menghadapi perdagangan bebas?
39. Indonesia adalah salah satu negara anggota OPEC. Saat ini apakah Indonesia masih cocok menjadi anggota OPEC? Jelaskan jawabanmu.
40. Indonesia juga menjadi salah satu Negara anggota APEC. Menurut pendapatmu apa keuntungan dan kerugian keikutsertaan tersebut?
41. Sebutkan tiga peranan Indonesia dalam kerja sama ekonomi antarnegara!
42. Jelaskan mengapa kerja sama ekonomi antarnegara dapat meningkatkan perekonomian dalam negeri!
43. Jelaskan mengapa kerja sama ekonomi antarnegara dapat menimbulkan eksploitasi sumber daya alam yang berlebihan!
44. Jelaskan keuntungan bagi negara berkembang seperti Indonesia terlibat dalam kerja sama ekonomi antarnegara!
45. Carilah lima contoh komoditas ekspor Indonesia dan negara tujuannya!
46. Sebutkan agenda reformasi yang diperjuangkan mahasiswa tahun 1998!
47. Jelaskan upaya yang dilakukan pemerintah Orde Baru dalam mencapai swasembada pangan!
48. Jelaskan peran serta Indonesia dalam APEC!
49. Sebutkan tujuan Gerakan Non-Blok!
50. Globalisasi membawa perubahan dalam kehidupan masyarakat global. Jelaskan ciri-ciri terjadinya proses globalisasi!
51. Mengapa globalisasi dapat mendorong pertumbuhan ekonomi suatu negara? Jelaskan!
52. Bagaimanakah dampak positif globalisasi bagi masyarakat Indonesia?
53. Sebutkan faktor-faktor yang mendorong timbulnya kerja sama ekonomi antarnegara!
54. Sebutkan tujuan kerja sama ekonomi antarnegara!
55. Jelaskan dampak positif kerja sama ekonomi antarnegara bagi suatu negara!
0 Response to "Contoh Soal tentang Kerjasama Ekonomi Internasional (Regional, Multilateral) - Pilihan Ganda & Essay"
Posting Komentar